Anak sebenarnya tidak membutuhkan mainan mahal. Semakin kreatif dia, semakin bisa berimajinasi menggunakan barang dan benda di sekitarnya. Tugas kita orang tua, memastikan tempat dia bermain aman. Like http://facebook.com/IkaMitayaniCom 🙂
Tag: Ibu dan Anak
Rahasia ASI Melimpah
Bagi seorang ibu yang peduli terhadap anak, biasanya mereka berjuang keras agar menghasilkan ASI berlimpah. Namun karena begiu kerasnya berusaha, hasilnya justru tidak maksimal. Kenapa begitu? Saya akan berbagi rahasia ASI melimpah. 1. Ibu yang menyusui tidak boleh stres. Meski Anda makan dan minum banyak dan bergizi tidak akan mempengaruhi jumlah ASI yang keluar2. Ibu…
4 Manfaat Komunikasi dengan Anak
Sudah seringkah Anda bertanya pada anak, hari ini bagaimana? Sekolahmu gimana? Belajar apa? Tadi makan apa di sekolah?Itu mungkin beberapa contoh kalimat yang mungkin bisa Anda tanyakan.Kenapa perlu bertanya pada anak? 1. Akan ada kedekatan Anda pada anak. Dia akan merasa bahwa orang tuanya peduli.2. Kebiasaan bertanya ini akan membuat anak merasa nyaman dan akan…
Rahasia Memilih Celana Untuk Berbagai Acara
Bingung kan, kalau memiliki celana yang susah sekali dikombinasikan dengan atasan yang pas. Apalagi kalau atasan kita seperti kaos dan baju juga tidak senada warnanya. Oia satu lagi, tidak semua jenis celana bisa dipergunakan untuk berbagai celana. Nah ikamitayani.com akan berbagi rahasia memilih celana untuk berbagai acara. Simak yuk. Ikamitayani.com sebagai perempuan tahu sekali bagaimana…
Mengatur Waktu Bagi Ibu Yang Bekerja Dari Rumah
Artikel ini memiliki judul yang terlalu panjang, karena saya kesulitan memenggalnya. Saya ingin bercerita bagaimana seorang ibu yang bekerja dari rumah. Seorang ibu yang ingin tetap dekat dan tidak kehilangan peristiwa istimewa dengan anak, tapi tetap ingin memiliki penghasilan sendiri. 1. Ibu akan mengurangi waktu tidurnya saat anak sedang terlelap. Dia akan segera mengerjakan pekerjaannya…
Rahasia ASI Berlimpah
Bagi seorang ibu yang peduli terhadap anak, biasanya mereka berjuang keras agar menghasilkan ASI berlimpah. Namun karena begiu kerasnya berusaha, hasilnya justru tidak maksimal. Kenapa begitu?1. Ibu yang menyusui tidak boleh stres. Meski Anda makan dan minum banyak dan bergizi tidak akan mempengaruhi jumlah ASI yang keluar 2. Ibu menyusui yang bahagia, akan menghasilkan ASI…
5 Cara Agar Anak Suka Membaca
Anda sangat suka membaca dan menginginkan anak juga memiliki kebiasaan yang sama? Anda menjawab ya? Berikut ini ada beberapa cara manjur agar anak suka membaca.1. Sering mengajak anak pergi ke toko buku2. Anda harus membiasakan membeli buku untuk anak. Tak harus merogoh kocek dalam. Ada buku anak yang tergolong tidak mahal. Anda bisa memanfaatkan obralan…
5 Cara Agar Anak Suka Membaca
Anda sangat suka membaca dan menginginkan anak juga memiliki kebiasaan yang sama? Anda menjawab ya? Berikut ini ada beberapa cara manjur agar anak suka membaca. 1. Sering mengajak anak pergi ke toko buku 2. Anda harus membiasakan membeli buku untuk anak. Tak harus merogoh kocek dalam. Ada buku anak yang tergolong tidak mahal. Anda bisa…
My Keenan
Tak terasa anakku bungsu Keenan telah berusia 1 tahun. Bukan perjalanan singkat, tapi ketika menjalani dengan senang, waktu begitu cepat berlalu. Melihatnya tumbuh berkembang secara bertahap membuat saya bahagia, karena tak melewatkan peristiwa yang tak akan terulang lagi Kepintaran yang demikian banyak, seringkali membuat saya tercengang, terkejut, kagum. Betapa dia telah belajar sendiri…. Selamat ulang…
Bermain Huruf Dan Angka
Ini adalah hari kedua anakku masEl masuk sekolah. Senang sekali mengantar jemputnya. Mengatur ulang waktuku, agar bisa bangun lebih pagi, mempersiapkan keperluannya di malam hari dan keesokan paginya. Alhamdulillah guru-gurunya juga welcome. Nanti akan aku ceritakan alasan kenapa masuk di sekolah itu. Ada yang membuatku semangat tiap sepulang sekolah, aku tanya apa yang terjadi selama…