Ika Mitayani

Berbagi Tentang Parenting dan Konten Instagram

Menu
  • Hubungi Saya
  • Parenting
  • Bisnis Online
  • Blog
  • Bekerja Dari RUMAH
  • Keluarga
  • Kegiatan Keluarga
  • Kehamilan
  • Motivasi Diri
  • Review
  • Sponsor Review Post
  • Drama Korea
  • Free Download
  • Buku
Menu

Renungan Hati 1

Posted on Maret 24, 2015Agustus 11, 2017 by makmit

Blog Referensi Wanita

Sejujurnya copycat adalah seseorang yang mengagumimu diam-diam. Dia terinspirasi denganmu, hingga menggunakan ide dan konsepmu untuk kepentingan dirinya.

                                                ********************

Pilihan. Kita selalu ingin yang terbaik. Percaya atau tidak, ada Tuhan yang Maha Tahu, apa yang terbaik untuk Anda. Terima itu, belajar ikhlas dan jalani meski sulit di awal.

                                                  ********************

Berapa kali Anda berpikir seandainya waktu bisa berputar kembali? Yakinkah Anda, bisa memperbaiki apa yang pernah rusak atau pernah Anda sesali hingga kini? Saya yakin tidak.

Tuhan sudah mengatur itu untuk Anda belajar tidak mengulangi di masa depan.

                                             *************************

Kenangan, terkadang bisa kembali menemuimu, menembus ruang waktu. Hanya saja, kamu dan dia sudah berbeda arah. Nikmati saja.

                                                *********************

Setiap orang memiliki masa lalu. Lupakan, yang terpenting adalah masa depan. Mungkin saat ini, kita kesulitan melepas masa lalu dan kenangan entah baik atau buruk. Kalau kita jalani dan berusaha menjadi lebih baik, kelak kita akan mensyukuri pernah berada di masa lalu. Masa lalu untuk belajar lebih baik.

                                             ************************

Remember, copycat always arround us -IkaMitayani

                                             ************************

Terkadang kita tanpa sadar membawa hati beberapa orang bahkan seluruh hati orang yang berhubungan dengan masa lalumu,  meski kenyataannya tak bisa bersama dalam ikatan selamanya. Nikmati saja, itu memang bagian dari kisah hidup yang harus kamu jalani.
   

                                             ************************
                                              

Setiap orang memiliki masa lalu. Lupakan, yang terpenting adalah masa depan. Mungkin saat ini, kita kesulitan melepas masa lalu dan kenangan entah baik atau buruk. Kalau kita jalani dan berusaha menjadi lebih baik, kelak kita akan mensyukuri pernah berada di masa lalu. Masa lalu untuk belajar lebih baik.

                                                  ***************

Terkadang kita merasa bersyukur, tatkala ada yang penderitaan atau kesusahannya melebihi yang kita tanggung -ikamitayani-

(Visited 19 times, 1 visits today)

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Hai, saya berbagi konten informatif, edukatif, inspiratif, produk digital, dan penawaran istimewa melalui email. Daftarkan email Anda segera untuk mendapatkan banyak manfaat tersebut. Klik Gabung Sekarang ya. Semoga bermanfaat. Terima kasih ya.

Tentang Saya

Saya adalah seorang ibu tiga anak, blogger, pebisnis konten, mentor, pemateri, dan content creator.

Founder KontenKece salah satu juara TOP STARTUP  DIGITAL INNOVATION LOUNGE FESTIVAL 2017.

LOCAL DIGITALPRENEUR FOR NATIONAL COMPETITIVENESS. SUPPORTED BY DILO MIKTI INDIGO TELKOM YOGYAKARTA INDONESIA 2017.

JUARA 1 GOOGLE SUCCESS STORY 2018 YOGYAKARTA.

Konten Kece bergerak di bidang jasa konten instagram, kelas online instagram, mentoring, pemateri seminar juga workshop, dan penyedia ebook bisnis dan instagram.

Saya sharing mengenai instagram, review, dan parenting.

 

Untuk kerjasama, silakan menghubungi ikamitayani@gmail.com.

 

 

Terima kasih.

Kategori

  • Acara
  • Bekerja Dari RUMAH
  • Bisnis Online
  • Blog
  • Buku
  • Digital
  • Drama Korea
  • Fiksi
  • Giveaway
  • Kegiatan Keluarga
  • Kehamilan
  • Kelas Konten Privat
  • Keluarga
  • Kesehatan
  • Media Sosial
  • Melahirkan
  • Mentoring Konten Bisnis dan Personal Branding di Instagram
  • Motivasi Diri
  • Parenting
  • Resep
  • Review
  • Sponsor Review Post
  • Tip Trik
  • Uncategorized
  • [REVIEW] Obat Batuk Anak Vicks Formula 44 Berdahak dan Kering 5.1k views
  • Ganti Jok Motor di Solo 3.8k views
  • Cara Ampuh Melepas Cincin Di Jari Gendut 2.5k views
  • Tiga Cara Sembuh dari Sakit Gigi 2.2k views
  • Cara Menggunakan Instagram Untuk Promosi Blog 1.2k views
  • Saya Nyesel Tidak Tahu Lacoldin 1k views
  • 13 Drama Korea Terbaik Pilihan Ika Mitayani 806 views
  • 24 Alasan Mengapa Jang Keun Suk Loveable 785 views
  • Paket Kepiting dan Kerang Maknyus Murah Meriah di Jogja 702 views
  • 13 Cara Termudah Mengambil Hati Istri, Terbukti Berhasil 550 views

Komentar Terbaru

  • Google dan Website Masih Bisa Diandalkan? - Ika Mitayani pada Perlukah Detox Media Sosial Sementara Waktu?
  • Makmit pada Akankah Pekerjaan Blogger dan Youtuber Hilang Nantinya?
  • fanny_dcatqueen pada Akankah Pekerjaan Blogger dan Youtuber Hilang Nantinya?
  • rere pada Sekolah Menengah Pertama Anak Sulungku
  • Ahliah Citra pada Inilah Cara Membangun Fanpage Untuk Blogger dan Memasang Fanpage di Blog

39.818

Popular Pos

  • Saya Nyesel Tidak Tahu Lacoldin (662)
  • Satu Obat Pereda Sakit Gigi Ampuh Andalan Saya (354)
  • Percayalah Kekuatan Afirmasi Menuntun Mewujudkan Mimpi (320)
  • Gapura Digital Program Google Untuk UKM di Indonesia (308)
  • Cara Ampuh Menentukan Niche Instagram Dalam 7 Hari (252)
  • Drama Korea Rekomended Mad Dog KBS  (243)
  • Terima Kasih KBS untuk Acara The Unit: Idol… (166)
  • Kelas Konten Privat Untuk Kamu yang Serius Membangun… (151)
  • Usia Masuk Sekolah SD dan SMP Tahun Ajaran 2021-2022… (146)
  • Drama Korea Untuk Anda yang Berandai Tidak Menikah… (141)
  • [REVIEW] Obat Batuk Anak Vicks Formula 44 Berdahak dan Kering 5.1k views | by makmit
  • Ganti Jok Motor di Solo 3.8k views | by makmit
  • Cara Ampuh Melepas Cincin Di Jari Gendut 2.5k views | by makmit
  • Tiga Cara Sembuh dari Sakit Gigi 2.2k views | by makmit
  • Cara Menggunakan Instagram Untuk Promosi Blog 1.2k views | by makmit
  • Saya Nyesel Tidak Tahu Lacoldin 1k views | by makmit
  • 13 Drama Korea Terbaik Pilihan Ika Mitayani 806 views | by makmit
  • 24 Alasan Mengapa Jang Keun Suk Loveable 785 views | by makmit
  • Paket Kepiting dan Kerang Maknyus Murah Meriah di Jogja 702 views | by makmit
  • 13 Cara Termudah Mengambil Hati Istri, Terbukti Berhasil 550 views | by makmit
Kelas Online Cara Membuat Konten Instagram yang Menarik dan Menjual
Kelas Online Cara Membuat Konten Instagram yang Menarik dan Menjual

Pos-pos Terbaru

  • Google dan Website Masih Bisa Diandalkan?
  • Ketika Orang Bilang Dia Ingin Mati
  • Fenomena Toko Buku, Penerbit, dan Penerbit Mandiri (Perorangan) Dari Sudut Pandang Penikmat Buku
  • Apakah Tak Ada Tempat Yang Aman Untuk Anak?
  • Ini Mungkin Alasan Kenapa Drama Korea Jo Seon Psychiatrist Yoo Se Poong Hanya Sampai 12 Episode Saja
jasa konten instagram

© 2023 Ika Mitayani | Powered by Superbs Personal Blog theme