Ika Mitayani

Berbagi Tentang Parenting dan Konten Instagram

Menu
  • Hubungi Saya
  • Parenting
  • Bisnis Online
  • Blog
  • Bekerja Dari RUMAH
  • Keluarga
  • Kegiatan Keluarga
  • Kehamilan
  • Motivasi Diri
  • Review
  • Sponsor Review Post
  • Drama Korea
  • Free Download
  • Buku
Menu

Pentingnya Strategi Bisnis Flanel di Ramadan

Posted on 20 Juli 201411 Agustus 2017 by makmit

Saya belajar banyak bulan ini, mengenai usaha flanel. Saya memulai usaha kerajinan tangan flanel ini sudah sejak 2007. Hanya saja sempat vakum selama dua tahun. Biasa, karena hamil dan melahirkan. Apalagi anak kedua. Saya tak memiliki pembantu, dan karyawan. Kebetulan saya pindah rumah dan sangat jauh dari rumah yang lama.Awalnya saya memulai kembali, saat melihat tumpukan kain flanel dan peralatan menjahit yang masih banyak, untuk ke sekian kali. Ada yang membuat saya berpikir kenapa tak bikin flanel lagi ya. Keinginan itu sempat urung saya lakukan. Namun pada suatu hari, saya lupa tepatnya. Saya mengambil kain flanel tersebut dari lemari. Saya ingin membuat mainan untuk kedua buah hati. Eh bukannya selesai membuat mainan, saya malah mendapat ide, untuk membuat tempat angpaw dari flanel. Saya sempat juga membuat aneka gantungan kunci. Ide yang tiba-tiba saja muncul itu langsung saya eksekusi. Hasilnya ada banyak sample yang segera saya foto.Foto angpaw tersebut segera saya unggah ke facebook, twitter dan blog ini. Saya membuat promosi.Akhirnya ada teman yang bertanya berapa harganya. Saya segera jawab, dan ada beberapa yang juga ikut memesan. Alhamdulillah.Saya mengerjakan tiga pesanan tersebut dengan semangat. Saya juga sempet berhenti menjahit karena anak sedang sakit beberapa hari. Keenan si bungsu menjadi rewel sekali. Lalu beberapa hari kemudian suami juga. Lega rasanya saat pesanan telah selesai dibantu suami juga saat mau dikirim. Namun ada yang saya sesali. Apa?Seharusnya saya bisa mendapatkan orderan lebih banyak. Seharusnya yang kedua saya mengerjakan ini dua sampai tiga bulan sebelum Ramadan. Jadi saya akan memiliki banyak stok yang tinggal kirim saja. Saya juga akan leluasa promosi di sosmed. Ramadan menurut saya adalah bulan yang tak terasa singkatnya. Apalagi berpacu menyelesaikan orderan dengan beberapa kejadian tak terduga.Pelajaran yang saya ambil adalah, tahun depan, saya harus memproduksi tempat angpaw dan sarung tisu, beberapa bulan sebelumnya. Saya harus membuat stok sebanyak mungkin yang tinggal dikirim ketika ada yang membeli.

(Visited 5 times, 1 visits today)

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Newsletter

Tentang Saya

Saya adalah seorang ibu tiga anak, blogger, pebisnis konten, mentor, pemateri, dan content creator.

Founder KontenKece salah satu juara TOP STARTUPĀ  DIGITAL INNOVATION LOUNGE FESTIVAL 2017.

LOCAL DIGITALPRENEUR FOR NATIONAL COMPETITIVENESS. SUPPORTED BY DILO MIKTI INDIGO TELKOM YOGYAKARTA INDONESIA 2017.

JUARA 1 GOOGLE SUCCESS STORY 2018 YOGYAKARTA.

Konten Kece bergerak di bidang jasa konten instagram, kelas online instagram, mentoring, pemateri seminar juga workshop, dan penyedia ebook bisnis dan instagram.

Saya sharing mengenai instagram, review, dan parenting.

 

Untuk kerjasama, silakan menghubungi ikamitayani@gmail.com.

 

 

Terima kasih.

Kategori

  • Acara
  • Bekerja Dari RUMAH
  • Bisnis Online
  • Blog
  • Buku
  • Digital
  • Drama Korea
  • Fiksi
  • Giveaway
  • Kegiatan Keluarga
  • Kehamilan
  • Kelas Konten Privat
  • Keluarga
  • Kesehatan
  • Media Sosial
  • Melahirkan
  • Mentoring Konten Bisnis dan Personal Branding di Instagram
  • Motivasi Diri
  • Parenting
  • Resep
  • Review
  • Sponsor Review Post
  • Tip Trik
  • Uncategorized
  • [REVIEW] Obat Batuk Anak Vicks Formula 44 Berdahak dan Kering 4.5k views
  • Ganti Jok Motor di Solo 2.5k views
  • Cara Ampuh Melepas Cincin Di Jari Gendut 2.3k views
  • Tiga Cara Sembuh dari Sakit Gigi 1.8k views
  • Cara Menggunakan Instagram Untuk Promosi Blog 1.2k views
  • 13 Drama Korea Terbaik Pilihan Ika Mitayani 762 views
  • 24 Alasan Mengapa Jang Keun Suk Loveable 673 views
  • Saya Nyesel Tidak Tahu Lacoldin 660 views
  • Paket Kepiting dan Kerang Maknyus Murah Meriah di Jogja 644 views
  • 13 Cara Termudah Mengambil Hati Istri, Terbukti Berhasil 495 views

Komentar Terbaru

  • Ahliah Citra pada Inilah Cara Membangun Fanpage Untuk Blogger dan Memasang Fanpage di Blog
  • ika mitayani pada Mengenal Sepak Terjang Atmaji Sapto Anggoro dalam Berbisnis Media dan Berbagi
  • ika mitayani pada Mengenal Sepak Terjang Atmaji Sapto Anggoro dalam Berbisnis Media dan Berbagi
  • Dian Restu Agustina pada Cakap Bermedia Sosial Agar Cerdas Kreatif dan Produktif
  • ika mitayani pada Cakap Bermedia Sosial Agar Cerdas Kreatif dan Produktif

32.495
  • [REVIEW] Obat Batuk Anak Vicks Formula 44 Berdahak dan Kering 4.5k views | by makmit
  • Ganti Jok Motor di Solo 2.5k views | by makmit
  • Cara Ampuh Melepas Cincin Di Jari Gendut 2.3k views | by makmit
  • Tiga Cara Sembuh dari Sakit Gigi 1.8k views | by makmit
  • Cara Menggunakan Instagram Untuk Promosi Blog 1.2k views | by makmit
  • 13 Drama Korea Terbaik Pilihan Ika Mitayani 762 views | by makmit
  • 24 Alasan Mengapa Jang Keun Suk Loveable 673 views | by makmit
  • Saya Nyesel Tidak Tahu Lacoldin 660 views | by makmit
  • Paket Kepiting dan Kerang Maknyus Murah Meriah di Jogja 644 views | by makmit
  • 13 Cara Termudah Mengambil Hati Istri, Terbukti Berhasil 495 views | by makmit

Popular Pos

  • Ganti Jok Motor di Solo (1.593)
  • Cara Menggunakan Instagram Untuk Promosi Blog (735)
  • 13 Drama Korea Terbaik Pilihan Ika Mitayani (543)
  • 24 Alasan Mengapa Jang Keun Suk Loveable (429)
  • Paket Kepiting dan Kerang Maknyus Murah Meriah di Jogja (426)
  • Cara Mengurus Ijazah SMA Hilang di Solo (363)
  • Saya Nyesel Tidak Tahu Lacoldin (344)
  • 13 Cara Termudah Mengambil Hati Istri, Terbukti Berhasil (333)
  • Satu Obat Pereda Sakit Gigi Ampuh Andalan Saya (292)
  • Gapura Digital Program Google Untuk UKM di Indonesia (247)
Kelas Online Cara Membuat Konten Instagram yang Menarik dan Menjual
Kelas Online Cara Membuat Konten Instagram yang Menarik dan Menjual

Pos-pos Terbaru

  • Trik Kalau Plugin Jetpack Bermasalah. Inilah Beberapa Solusinya.
  • Cara Mengobati Sakit Gigi Akibat Masuk Angin Saat Jadi Ibu Hamil
  • 20 Barang Wajib Bawa Ketika Melahirkan di Rumah Sakit
  • Kelas Konten Privat Untuk Kamu yang Serius Membangun Bisnis di Instagram
  • Ikuti Mentoring Konten Bisnis dan Personal Branding di Instagram
jasa konten instagram
© 2021 Ika Mitayani | Powered by Superbs Personal Blog theme